POSI Telah Terdaftar di Kementerian dengan No. AHU-0016336.AH.01.12, Tahun 2017 Tanggal 30 Agustus 2017 | Ikuti terus kegiatan POSI baik offline maupun online | Ikuti Pelatihan Smart Champion untuk persiapan OSN yang lebih baik
Kompetisi Kemerdekaan POSI 2021

Kompetisi SELESAI

Deskripsi

Kompetisi Kemerdekaan dengan tema “Merdeka Berkompetisi” adalah sebuah kompetisi yang diselenggarakan oleh Pelatihan Olimpiade Sains Indonesia (POSI) untuk memperingati HUT RI ke – 76 dengan tujuan memfasilitasi siswa/i Indonesia untuk berprestasi dan menjadi sarana evaluasi kemampuan siswa.

Kompetisi ini dibuat untuk mendorong siswa agar tetap berupaya melakukan usaha Pendidikan ditengah pandemic Covid – 19. Diupayakan dengan adanya kompetisi berbasis ujian online ini, siswa/i Indonesia tetap dapat belajar dan berprestasi ditengah kondisi pandemi ini. Dan juga dengan kegiatan ini, diharapkan siswa/i Indonesia lebih bisa mempersiapkan diri di Kompetisi Sains Nasional ditahun ini ataupun ditahun yang akan datang.

Bidang Kompetisi

Tingkat Siswa Jenjang SMA/MA/SMK
  • Matematika
  • Fisika
  • Kimia
  • Biologi
  • Ekonomi
  • Geografi
  • Astronomi
  • Kebumian
  • Komputer
  • Bahasa Inggris
  • Sejarah
Tingkat Siswa Jenjang SMP/MTs
  • Matematika
  • IPA
  • IPS
  • Bahasa Inggris
Tingkat Siswa Jenjang SD/MI
  • Matematika
  • IPA
  • Bahasa Inggris

Daftar Segera dan Dapatkan Promo!

  1. Rp. 10.000 bagi para pendaftar 12 Juli 2021 sampai 18 Juli 2021.
  2. Rp. 20.000 bagi para pendaftar 19 Juli 2021 sampai 27 Juli 2021.
  3. Rp. 50.000 bagi para pendaftar 28 Juli 2021 sampai 04 Agustus 2021.

Bingung dengan cara pendaftarannya? Silahkan lihat dua tutorial yang ada di bawah ini agar lebih paham dan jelas.

Tutorial Pendaftaran Kompetisi POSI

  • Date : August 7, 2021 - August 8, 2021
  • Reg. Deadline : August 4, 2021 12:00 am
  • Venue : Online

Organizers

Related Events