
Halo Para Guru Hebat JawaraPOSI se-Indonesia!
Kobarkan semangat guru dan jadilah teladan bagi siswa serta dapatkan segenap hadiah menarik di Olimpiade Guru Hebat 2023 pada tanggal 7 Mei secara Online.
Kegiatan Online ini diselenggarakan oleh penyelenggara event pendidikan terbesar yaitu POSI bekerja sama dengan Universitas Terbuka, BBGP Sumut, dan IGI Sumut. Olimpiade Guru Hebat 2023 bisa jadi kesempatan emas untuk Guru tingkat SD/MI, SMP/MTs, dan SMA/MA untuk meningkatkan prestasi dan mengevaluasi kemampuan individu.

Bidang yang akan di lombakan:
- Matematika
- Fisika
- Biologi
- Kimia
- Ekonomi
- Geografi
- Bahasa Inggris
- Astronomi
- Kebumian
- Informatika
Semua soal sudah disesuaikan dengan silabus OSN.
Biaya pendaftaran GRATIS* dengan mendaftar di MemberPOSI dan mengisi pop-up yang muncul pada website POSI
*khusus bagi pendaftar baru dan pengguna paket free.
Kobarkan Pelita Guru, Terangkan Cita-Cita Siswa.
Sudah daftar di member? Cek dulu tutorial ini.